Breaking News
Loading...
Friday, July 13, 2012

Yahoo Messenger Multi User Dalam Satu PC

8:36 AM
Punya Account di Yahoo lebih dari dua sepertinya sudah biasa. Yang jadi masalah adalah ketika kita Chat menggunakan YM (baca: Yahoo Messenger) dimana kita ingin semua account di Yahoo dapat langsung Online secara bersamaan dalam satu komputer, penasarankan,oke caranya adalah sebagai berikut :
  • Buka Start–>> Run ( atau tekan windows key+R ) lalu ketikkan regedit,tekan enter
  • Buka HKEY_CURRENT_USER—>Software—>Yahoo—>Pager—>Test
  • Pada bagian sebelah kanan,Klik kanan—>New DWORD value,beri nama Plural
  • Klik 2 kali pada value plural tadi dan berikan nilai 1
Sekarang Yahoo Messenger multi User kamu siap digunakan.

Untuk menjalankan dua lebih akun secara bersamaan cara nya, Jalankan Yahoo Messenger,jika sudah terbuka masukkan ID dan password akun yang pertama, setelah berhasil masuk, kemudian jalankan lagi aplikasi Yahoo messenger  dengan pilih icon di desktop atau di menu start lalu masukkan Id dan password nya.

0 komentar:

Post a Comment

 
Toggle Footer